Mencegah Memar dengan Blueberry

img1

Memar tidak hanya terjadi karena kekerasan tapi juga sering kali terjadi kaki kita terantuk cukup keras, memar pasti datang menghampiri. Tapi ternyata memar lebih cepat datang pada perempuan yang memasuki usia matang. Sebabnya, kolagen pada kulit semakin menipis.   Menurut penelitian, kolagen berfungsi sebagai bantalan pada ..

selanjutnya

Lebih Sehat Kopi atau Teh?

img1

Sobat dokterkecil.com, minuman wajib setiap hari, teh atau kopi ya? Mana yang lebih baik manfaatnya?   Pada umumnya orang sering minum teh sebagai minuman untuk menambah tenaga sehingga wajib diminum sebelum beraktivitas, padahal energi tersebut diperoleh dari kalori gula yang ditambahkan pada teh. Bahkan teh juga ..

selanjutnya

Daun Alpukat Redakan Nyeri Lambung

img1

Pohon alpukat merupakan salah satu tanaman yang populer di Indonesia selama ini dikenal hanya buahnya saja yang dapat dimanfaatkan sedangkan daunnya hanya dianggap sebagai limbah oleh masyarakat. Namun ternyata, daun alpukat merupakan salah satu bahan alami yang dapat digunakan sebagai obat tradisional. Daun ini secara empiris dipercaya sebagai ..

selanjutnya

Jagung Kaya Vitamin A

img1

Jagung adalah salah satu bahan makanan yang sering digunakan oleh sebagian orang sebagai makanan pokok atau campuran bahan masakan. Jagung dapat dibuat menjadi beraneka hidangan dan jenis makanan yang cocok untuk disantap. Selain itu, jagung merupakan salah satu sumber karbohidrat yang sebenarnya mengandung berbagai zat gizi penting.

selanjutnya

Ikan Asin Bisa Picu Kanker

img1

Siapa yang tak tergoda dengan nikmatnya ikan asin? Makanan olahan ini bisa membuat orang ketagihan. Namun, sebaiknya jangan terlalu sering menyantap ikan asin. Menurut penelitian, diketahui bahwa ikan asin mengandung nitrosamin yang bisa mengaktifkan virus Epstein-Barr yakni, virus yang menyebabkan kanker tenggorokan.   Selama proses pengasinan ..

selanjutnya